Berita Bola Cristiano Ronaldo Cetak Rekor Baru di Piala Dunia 2022 – Prediksitips
Posted on: 25 November 2022
Berita Bola Cristiano Ronaldo Cetak Rekor Baru di Piala Dunia 2022 – Dalam laga Grup H Piala Dunia 2022 yang mempertemukan Portugal vs Ghana, ada hal yang menarik. Yakni Bintang Portugal Cristiano Ronaldo panen rekor baru. Di laga tersebut, Ronaldo berhasil mencetak 1 gol ke gawang Ghana lewat titik putih.
Berkat golnya itu, Ronaldo langsung menorehkan catatan yang mungkin akan sangat sulit untuk mengalahkannya. Berita bola saat ini langsung dibanjiri dengan catatan rekor CR7. Rekor apa sajakah itu? Berikut ulasannya dari Prediksitips.
Cristiano Ronaldo dan Rekor Barunya
Bermain 5 Edisi Piala Dunia
Setelah turun melawan Ghana di laga perdana Portugal di Grup H, Cristiano Ronaldo resmi mencatatkan rekor sebagai pemain yang bermain di lima edisi Piala Dunia berbeda. Seperti yang kita tahu, kapten Portugal itu sudah menjadi bagian dari timnas Selecao sejak tahun 2006. Lalu dia kembali bermain di Piala Dunia 2010, 2014, 2018, dan yang terakhir di 2022.
BONUS DEPOSIT HARIAN 12% UNTUK SEMUA PERMAINAN HANYA DI EKINGS
Selain Ronaldo, ada pemain lain yang juga pernah berlaga di lima edisi Piala Dunia. Mereka adalah kiper Meksiko Antonio Carbajal, legenda Jerman Lothar Mattahaus, bintang Meksiko Rafael Marquez, dan mega bintang Lionel Messi.
Cetak Gol di Lima Piala Dunia
Cristiano Ronaldo memegang rekor yang sulit untuk ditandingi. Dia adalah manusia pertama di bumi ini yang mencetak gol di lima edisi Piala Dunia berbeda. Dalam keikutsertaannya di Piala Dunia, dia selalu mencetak gol. Catatan ini jelas mengalahkan Lionel Messi (Argentina), Miroslav Klose (Jerman), Pele (Brasil), dan Uwe Seeler (Jerman) yang hanya mencetak gol di 4 edisi Piala Dunia. Sulit untuk mengabaikan berita bola Cristiano Ronaldo yang satu ini. Bahkan sulit pula untuk pemain lain menyamai pencapaiannya.
Top Skorer Sepanjang Masa Portugal
Satu gol ke gawang Ghana menjadikan dia sebagai top skorer atau pencetak gol terbanyak sepanjang masa timnas Portugal. Saat artikel ini terbit, Ronaldo sudah membukukan 118 gol untuk Selecao. Ini adalah rekor yang fantastis. Berita bola mana pun pasti akan membahasnya. Pasalnya, di bawah Cristiano adalah Pauleta yang mengoleksi 47 gol untuk Portugal. Lalu di peringkat ketiga ada Eusebio 41 gol, Luis Figo 32 gol, dan Nuno Gomes 29 gol di peringkat ke-5.
BACA JUGA:
NGANTUK, URUGUAY VS KORSEL IMBANG 0-0 TANPA SHOT ON TARGET SATU PUN!
SPANYOL HANCURKAN KOSTA RIKA 7 GOL TANPA BALAS, TANDING APA LATIHAN NIH?
MESKI ARGENTINA KALAH, MESSI CETAK 4 REKOR BARU DI PIALA DUNIA
Kejar 1 Rekor Lagi
Dalam ajang Piala Dunia, Cristiano Ronaldo berpotensi mendapatkan satu rekor lagi. Yaitu pencetak gol terbanyak timnas Portugal di Piala Dunia. Saat ini, pemain timnas Portugal yang memegang rekor itu adalah Eusebio. Dia adalah legenda Portugal yang sudah mencatatkan 9 gol selama partisipasinya di ajang Piala Dunia.
Saat ini, Ronaldo sudah mengumpulkan 8 gol sepanjang keikutsertaannya di Piala Dunia. Angka ini akan sangat bisa bertambah, mengingat Piala Dunia Qatar baru di putaran pertama fase grup. Jika Portugal melangkah jauh di Piala Dunia kali ini, sangat memungkinkan dia akan memecahkan rekor tersebut.
Tags: Berita Bola, berita bola cristiano ronaldo, Berita bola terbaru, Berita Bola Terupdate, Berita Piala Dunia, Cristiano Ronaldo, Piala Dunia, Piala Dunia 2022, Portugal, rekor cristiano ronaldo, rekor piala dunia, rekor ronaldo, top skor portugal sepanjang masa, update berita bola, update berita piala dunia, update piala dunia
COMMENT BOX
BERITA LAINNYA
Berita Bola Enzo Fernandez Resmi Gabung Chelsea, Rekor Transfer Pecah! – Prediksitips
Posted on : 1 February 2023 | in Bursa TransferBerita Bola Enzo Fernandez Resmi Gabung Chelsea - Di detik-detik ...
Berita Bola Jorginho Resmi Gabung Arsenal di Deadline Day Transfer Januari – Prediksitips
Posted on : 1 February 2023 | in Bursa TransferBerita Bola Jorginho Resmi Gabung Arsenal di Deadline Day Transfer ...
Berita Bola Christian Eriksen Cedera, Manchester United Mulai Panik – Prediksitips
Posted on : 30 January 2023 | in Bursa TransferBerita Bola Christian Eriksen Cedera, Manchester United Mulai Panik - ...